twitter


       Belajar...belajar...dan belajar..
        Mendengar kata-kata itu sepertinya membuat kita seakan-akan terpenjara di dunia yang gelap gulita tanpa cahaya yang menerangi. Apalagi kalau di kelas disuguhi dengan pelajaran-pelajaran yang membosankan dan mengesalkan, dengan guru atau pengajar yang begitu killeerrrr. Pasti akan membuat kita tambah bosan dan ngantuk.

      Apalagi kalau ujian mau diadakan. Sekolah langsung membuat program yang menyiksa siswanya. Entah itu dengan pelajaran tambahan atau dengan les tambahan. Seluruh siswa pasti akan langsung memasang muka manyun.

Tapi tenang disini kita akan membahas tips-tips agar tidak bosan saat mengikuti pelajaran di sekolah. Berikut 10 tips mengatasi kebosanan di sekolah :

1.  Sarapan
. Sarapan adalah sesuatu yang sangat sepele, namun kadang ini dilupakan oleh kalian. Hal kecil namun mempunyai peranan yang sangat besar dan vital bagi kalian nanti saat bersiap menempuh pelajaran di sekolah. Dengan sarapan yang cukup, energi kita juga akan terjaga setelah semalaman kita terlelap tidur dan lambung dibiarkan kosong. Otak butuh asupan nutrisi, dengan sarapan sebelum berangkat sekolah, asupan nutrisi pada otak juga akan tersuply terus selama kita menempuh pelajaran di sekolah. Sarapan juga dapat menghindarkan kita dari penyakit lambung seperti magg. Jadi penting mendahulukan sarapan sebelum kalian pergi ke sekolah.

2. Olahraga pagi
sangat penting jadikan sebagai kebiasaan hidup sehari-hari agar semangat belajar di sekolah didukung oleh tubuh yang sehat.

3.  Jangan tidur malam-malam
. Penting juga untuk menjaga stamina kita dengan tidur yang cukup. Dengan tidur yang cukup tubuh tidak akan merasa capek pada keesokan harinya, dan stamina kita akan terjaga selama kita di sekolah. Kalau belajar janganlah sampai terlalu larut malam, belajarlah dengan porsi yang cukup saja agar tetap terkondisi saat di sekolah keesokan harinya. Dan ingat buat yang cowok-cowok, jangan suka bergadang sampai larut malam, biasanya kalau ada acara sepak bola pasti cowok-cowok pada tidur sampai larut malam atau bahkan ada yang sampai tidak tidur. Kebiasaan seperti ini sangat buruk dan tidak baik, karena akan membuat kelelahan, kecapekkan, dan keletihan saat kita di sekolah.

4.  Gunakan waktu istirahat sekolah untuk istirahat. Maksudnya disini, jika sudah waktu istirahat tiba, ya gunakanlah untuk beristirahat sejenak setelah tadi beberapa jam menerima pelajaran. Biasanya pada saat akan ada ulangan, para siswa sering menggunakan waktu istirahat pelajaran untuk belajar, padahal hal ini justru akan memicu keletihan pada kita untuk menerima pelajaran yang berikutnya. Jadi jika waktu istirahat segera istirahat, untuk makan lah atau apa yang kalian bisa untuk mengistirahatkan otak sejenak.

5. Belajar di Alam terbuka.
Cara belajar seperti ini paling banyak disukai. Sembari merasakan udara luar, ternyata lebih bisa berkonsentrasi dengan lebih santai dan segar.Agar dapat secara mudah memusatkan pikiran untuk memahami dan mempelajari  dan juga udara yang sejuk membuat konsentrasi lebih besar.

6. Ketika disuruh tugas mencatat dan kitanya masih dalam keadaan tidak bersemangat plus bosan upayakan segala cara agar semangat dalam menulis catatan, hiraukan hal-hal yang tidak penting di pikiran tapi fokus lah untuk mencatat bayangkan ini adalah catatan penting yang tidak akan di ulangin lagi atau kalau bisa sambil mendengarkan musik melalui headset (Tidak Di rekomendasikan takut disita guru).

7. Tanamkan pada dirimu
bahwa setiap latihan pelajaran kamu harus mendapatkan nilai yang tinggi. Agar lebih bersemangat buat lah sebuah permainan dengan sebagian teman kelas mu untuk membuat perjanjian jika nilai segini hukuman nya segini begitu seterusnya, tertarik?

8. Jika ada guru yang tidak kamu suka dengan penjelasanya berani kan lah untuk bertanya secara langsung daripada harus menunggu dengan ocehan yang tidak dimengerti sehingga rasa bosan pun bakalan terus menghampiri.

9. Buatlah games kecil-kecilan yang berhubungan dengan pelajaran dari guru melalui perjanjian sebelumnya jika guru itu mau melakukan nya,jika tidak buatlah alasan yang logis sehingga guru itu mau, contohnya buat permainan tebak unsur kimia secara berkelompok. Ingat guru yang pengertian adalah ketika harus mengerti perasaan seorang murid yang lagi tertekan kebosanan.

10. Menggambar di kertas lembar menjadi cara yang sangat efektif bila sudah bosan di sekolah dan ini menjadikan skill dalam menggambar dapat ditingkatkan walaupun mesti ingat jangan sering-sering karena pelajaran sekolah menjadi prioritas utama.

Tips-tips di atas mungkin dapat sedikit membantu masalah teman-teman semua. Semoga bermanfaat... :)


http://www.rezzaandfriends.com/2013/05/10-tips-mengatasi-rasa-bosan-ketika-di.html

50 komentar:

  1. nice info tq

  1. Thank's info'ny :)

    http://riskafahmiayu.blogspot.com/?m=0

  1. keren bisa membantu

  1. Tips yang bagus,
    oiya tolong komen balik postingan di blog aku din http://sitikhotimatulxiipa4.blogspot.com/

  1. nice post din

  1. bleh d'coba ni tips.

  1. keren....
    lnjutkan...

  1. okey :)

  1. sangat menarik dan bermanfaat

  1. bguss..smoga brmanfaat untuk kita smua... komen blik ea..
    http://madearianiipa4.blogspot.com/

  1. Good,,
    Komen balik jellymaulina.blogspot.com

  1. terima kasih ats infony komen balik http://nitardiantixiipa3.blogspot.com

  1. mksh infonya...
    komen balik http://dellayuniarika.blogspot.com

  1. oke :)

  1. Arigatou XDD

  1. Tips yang menarik,,
    di tunggu tips tips yang lain nya.. ^^

  1. iiiya makasii :)

  1. nice info

  1. ::‧(◦ˆ ⌣ ˆ◦)::‧(y)
    ‎​Si!!! Info Иy̅º°
    Comen balik triehartono.blogspot.com

  1. bagus... komen balik http://megashintya15.blogspot.com/

  1. bolehla post nya bagus

  1. info yang menarik kawan

  1. menarik..good job jgn lupa komen balik http://sahnashafira08.blogspot.com/

  1. sangt brmanfaat

  1. sangat bermanfaat,,,,
    coment balik ya,,,,,
    pipitanggrainyx1ipa3.blogspot.com

  1. bermanfaat :)

    detrinova15.blogspot.com

  1. good......

  1. good post...
    jngan lupa koment balig yea...

  1. bagus info nya

  1. maksi komentarnya :)

  1. makasi komentar nya :D

  1. mksh atas infonya..komen blk ya dinatriastuti.blogspot.com

  1. bagus bgt makasih bwt infonya comen balik http://andrefebriansyahxia2.blogspot.com

  1. good post :)
    coment balik
    http://fitrianisutrisno.blogspot.com

  1. nice info TQ....

  1. trimakasih untuk infonya
    coment balik di liamarlenaxiipa2.blogspot.com

  1. sangat bermanfaat

  1. perlu di terapkan tu tipsnya biar meningkatkan minat belajar....

  1. good post......

  1. good...
    comen baligh ea

  1. mksh atas infonya.
    komen balik ea d http://fikaapregema.blogspot.com

  1. thanks infonya.. coment balik heristiantoxia.blogspot.com

  1. apakah anda sdah menerapkan tips trsebut pda diri anda?

  1. Blm smua :) ttpi satu prsatu :D

  1. bagus...coment balik muklisinx1a3.blogspot.com

  1. sangat bermanfaat dan menambah pengetahuan saya?...saya tunggu postingan selanjutnya,yang lebih menarik dari pada sebelumnya....komen balik maratussholikhahipa2.blogspot.com

  1. sangat menarik
    coment balik roziarahan.blogspot.com

  1. nice info !
    komen balik :
    http://candraagungwijaya.blogspot.com/

  1. mkasii :)

  1. Nice post.
    Di tunggu kunjungannya di http://burhanardewa.blogspot.com

Posting Komentar